Loading...

Askrindo Syariah Hadiri BSI Global Islamic Finance Summit 2025

29 April 2025
Askrindo Syariah Hadiri BSI Global Islamic Finance Summit 2025

Jakarta, 29 April 2025 –Askrindo Syariah turut berpartisipasi dalam BSI Global Islamic Finance Summit (GIFS) 2025 yang digelar hari ini di kawasan SCBD, Jakarta. Acara ini menjadi wadah penting bagi mitra bisnis Bank Syariah Indonesia untuk berdiskusi tentang inovasi, tantangan, dan peluang di sektor keuangan Islam global. Kehadiran Askrindo Syariah dalam forum ini menegaskan komitmen perusahaan dalam mendukung pengembangan ekonomi syariah di Indonesia.

Askrindo Syariah selama ini berkontribusi dalam memperkuat ekosistem penjaminan syariah, termasuk program-program yang mendukung UMKM dan sektor strategis nasional. Askrindo Syariah juga turut berperan aktif dalam penjaminan syariah untuk menciptakan ketahanan ekonomi di tengah dinamika pasar global.

BSI GIFS 2025 mengusung tema Transformative Islamic Finance as Catalyst for Growth, sejalan dengan visi Askrindo Syariah untuk mendorong pertumbuhan berkelanjutan melalui prinsip syariah. Melalui partisipasinya, Askrindo Syariah berharap dapat memperluas jejaring kolaborasi dan mengadopsi best practices guna meningkatkan layanan serta produk penjaminan syariah yang kompetitif di pasar global.

Share this article

Berita Terkait

04 November 2025
Berita
Askrindo Syariah Ikuti Indonesia Islamic Finance Summit 2025
Surabaya - Askrindo Syariah turut ambil bagian dalam acara Indonesia Islamic Finance Summit 2025 dan Sarasehan Perasuransian, Penjaminan dan Dana Pensiun (PPDP) Syariah 2025 yang diselenggarakan oleh ...
31 Oktober 2025
Berita
Askrindo Syariah Hadiri FGD Inklusi Keuangan bagi Petani Organik di Cirebon
Cirebon, 31 Oktober 2025 — Askrindo Syariah turut berpartisipasi dalam kegiatan Focus Group Discussion (FGD) bertajuk Inklusi Keuangan bagi Petani Organik yang diselenggarakan oleh Kementerian ...
31 Oktober 2025
Berita
Askrindo Syariah Ikuti Diseminasi Data Nasional
Cirebon, 31 Oktober 2025 — Askrindo Syariah turut hadir dalam acara Diseminasi Data Nasional Terpilah Gender (DNTG) dan Inovasi Layanan Inklusi Keuangan Perempuan yang diselenggarakan oleh ...
31 Oktober 2025
Berita
Askrindo Syariah Gelar Tausiyah Jumat Rutin
Jakarta, 31 Oktober 2025 — Askrindo Syariah kembali melaksanakan kegiatan tausiyah Jumat rutin yang digelar di Kantor Pusat Askrindo Syariah, Jakarta. Kegiatan ini menjadi salah satu agenda ...